Besi Siku merupakan komponen penting dalam industri konstruksi dan manufaktur, yang memiliki peran yang sangat penting dalam menyokong struktural bangunan dalam proyek – proyek lainnya. Artikel kali ini akan membahas tentang Mengenal Besi Siku, ukuran, berat, dan harga pada besi siku. Yuk simak artikel dibawah ini.
Pengertian Besi Siku
Besi Siku – Hi Steel
Â
Besi siku atau yang bisanya disebut dengan angel iron atau equal angel yang memiliki bentuk seperti huruf L. Bentuk inilah yang akan memberikan kekuatan pada siku serta memberikan kemampuan struktural yang tinggi. Selain itu besi siku terbuat dari material  baja yang mempunyai karbon rendah ataupun yang sedang, tergantung pada kebutuhan spesifikasi yang diperlukan.
Fungsi Besi Siku
Sebagai Dukungan Struktural
Besi siku banyak digunakan atau berfungsi untuk memberikan dukungan struktural pada bangunan. Kekuatan dan kestabilannya juga dapat membutnya menjadi pilihan utama sebagai elemen struktural yang mendukung beban vertikal maupun lateral.
Sebagai Rangka Pintu dan Jendela
Pada umumnya siku memiliki fungsi untuk membuat rangka pintu dan jendela. Dengan mempunyai bentuk seperti huruf L, Besi siku dapat memberikan kekokohan pada rangka tersebut.
Sebagai Peralatan Manufaktur
Dalam dunia manufaktur, biasanya digunakan sebagai bahan pembuatan berbagai peralatan dan mesin. Dengan ekmampuannya yang mudah diolah melalui proses pemotongan dan pengelasan mambuatnya sangat ideal untuk berbagai pengaplikasian peralatan manufaktur.
Kegunaan Besi Siku
Konstruksi Bangunan
Pada umumnya kegunaan utama pada siku yaitu didalam dunia konstuksi bangunan. Karena memiliki kemampuan untuk menahan beban dan dapat memberikan dukungan struktural, oleh karena itu para kontruktor sering kali menggunakan besi siku sebagai elemen utama dalam rangka bangunan.    Â
Pembuatan Tangga
Sering digunakan juga sebagai material pembentuk rangka tangga, karena mempunyai kekuatan dan kestabilan yang menjadikannya pilihan utama dan tahan lama serta dapat mendukung tangga yang digunakan secara intensif.
Pembuatan Rak dan Pola
Sering kali masyarakat menggunakan siku untuk membuat rak penyimpanan atau sebagai elemen dekoratif. Yang memiliki beragam ukuran yang memudahkan dalam menciptakan berbagai desain dan pola yang unik.
Ukuran Besi Siku yang tersedia di Hi Steel
Ukuran | Berat | Harga |
 SIKU 22 X 22 X 1.4 X 6 | 2,50 | Rp. 41.000 |
 SIKU 28 X 28 X 2.0 X 6 | 4,50 |  Rp. 63.200 |
 SIKU 28 X 28 X 2.2 X 6 | 5,50 | Rp. 77.200 |
 SIKU 28 X 28 X 2.4 X 6 | 6,00 | Rp. 84.200 |
 SIKU 28 X 28 X 2.8 X 6 | 6,30 | Rp. 88.500 |
 SIKU 34 X 34 X 2.2 X 6 | 5,70 | Rp. 80. 000 |
 SIKU 34 X 34 X 2.4 X 6 | 6,20 | Rp. 87.000 |
 SIKU 38 X 38 X 2.8 X 6 | 8,00 | Rp. 112.300 |
 SIKU 38 X 38 X 3.0 X 6 | 8,50 | Rp. 119.300 |
 SIKU 38 X 38 X 3.2 X 6 | 9,00 | Rp. 126.400 |
 SIKU 38 X 38 X 3.4 X 6 | 10,00 | Rp. 140.400 |
 SIKU 38 X 38 X 3.8 X 6 | 11,00 | Rp. 154.400 |
 SIKU 44 X 44 X 2.5 X 6 | 8,50 | Rp. 119.300 |
 SIKU 44 X 44 X 3.4 X 6 | 11,50 | Rp. 161.500 |
 SIKU 48 X 48 X 3.8 X 6 | 12,00 | Rp. 168.500 |
 SIKU 48 X 48 X 4.0 X 6 | 14,50 | Rp. 203.600 |
 SIKU 48 X 48 X 4.2 X 6 | 15,50 | Rp. 217.600 |
 SIKU 48 X 48 X 4.4 X 6 | 16,00 | Rp. 224. 600 |
 SIKU 48 X 48 X 4.6 X 6 | 16,50 | Rp. 231.700 |
 SIKU 48 X 48 X 4.8 X 6 | 18,00 | Rp. 252.700 |
 SIKU 58 X 58 X 5.2 X 6 | 28,00 | Rp. 393.100 |
 SIKU 58 X 58 X 5.4 X 6 | 28,41 | Rp. 398.900 |
 SIKU 58 X 58 X 5.8 X 6 | 30,52 | Rp. 428.500 |
 SIKU 70 X 70 X 5.8 X 6 | 36,83 | Rp. 517.100 |
 SIKU 70 X 70 X 6.0 X 6 | 38,10 | Rp. 534.900 |
 SIKU 70 X 70 X 6.8 X 6 | 43,18 | Rp. 606.200 |
 SIKU 20 X 20 X 1.8 X 6 | 3,27 | Rp. 45.900 |
 SIKU 24 X 24 X 1.6 X 6 | 3,00 | Rp. 42.100 |
 SIKU 38 X 38 X 2.0 X 6000 | 1,00 | Rp. 94.800 |
 SIKU 48 X 48 X 2.9 X 6000 | 1,00 | Rp.198.900 |
 SIKU 48 X 48 X 3.4 X 6 | 11,50 | Rp. 161.500 |
Â
Kami juga menyediakan besi siku SNI, berikut ukuran besi siku SNI yang tersedia di Hi Steel :
Ukuran | Berat | Harga |
 SIKU SNI   40 X 40 X 4MM X 6M | 14.56 KG | Rp. 195.900 |
 SIKU SNI  50 X 50 X 5MM X 6M | 22.68 KG | Rp. 305.200 |
 SIKU SNI  60 X 60 X 6MM X 6M | 32.52KG | Rp. 437.600 |
 SIKU SNI  65 X 65 X 6MM X 6M | 35.46 KG | Rp. 477.100 |
 SIKU SNI  70 X 70 X 7MM X 6M | 44.28 KG | Rp. 595.800 |
 SIKU SNI  75 X 75 X 6MM X 6M | 41.22 KG | Rp. 554.600 |
 SIKU SNI  75 X 75 X 7MM X 6M | 47.64 KG | Rp. 641.000 |
 SIKU SNI  75 X 75 X 8MM X 6M | 54.18 KG | Rp. 729.000 |
 SIKU SNI  80 X 80 X 8MM X 6M | 57.96 KG | Rp. 779.900 |
 SIKU SNI  90 X 90 X 9MM X 6M | 73.2 KG | Rp. 984.900 |
 SIKU SNI 100 X 100 X 8MM X 6M | 73.2 KG | Rp. 1.070.600 |
 SIKU SNI 100 X 100 X 10MM X 6M | 90.6 KG | Rp. 1.325.000 |
 SIKU SNI 120 X 120 X 12MM X 6M | 130 KG | Rp. 1.901.300 |
Note : Harga dan stok tidak terikat, sewaktu – waktu dapat berubah
Kesimpulan
Besi Siku merupakan salah satu material konstruksi yang sangat penting karena dengan kekuatan, fleksibilitas dan kemampuannya yang menyesuaikan diri, siku menjadikan pilihan utama untuk berbagai proyek konstruksi maupun manufaktur. Jika Anda ingin membeli besi siku berkualitas dengan harga terbaik Anda sudah berada di website yang benar. Karena Hi Steel merupakan distributor siku yang menyediakan berbagai macam ukuran besi siku. Anda bisa menghubungi Sales Admin kami dengan cara klik logo Whatsapp disebelah kiri pojok bawah. Klik sekarang juga!