Daftar Harga Plat Acer Terbaru

Plat Acer merupakan jenis plat baja yang sering digunakan dalam berbagai proyek konstruksi. Kehadirannya memberikan kekuatan dan ketahanan tambahan pada struktur bangunan. Dalam artikel ini, akan membahas mengenai daftar harga plat acer terbaru, mencakup pengertian, variasi harga dan panduan pemilian pada plat acer. Yuk simak artikel pada berikut ini!

Pengertian Plat Acer

Plat Acer atau yang biasanya disebut dengan plat besi adalah plat baja yang memiliki tingkat kekerasan dan ketahanan yang tinggi. Biasanya, plat ini digunakan dalam pembuatan konstruksi bangunan, kendaraan, dan peralatan berat. Dengan memiliki ketebalan dan dimensi plat acaer dapat bervariasi sesuai dengan kebutuhan proyek.Plat Acer mempunyai ukuran standar 1,2m X 2,4m, biasanya plat acer digunakan untuk jembatan, jalan, dinding, dan rangka bangunan.

Cara Memilih Plat Acer

  • Sesuaikan untuk kebutuhan proyek

Tentukan terlebih dahulu untuk ketebalannya dan dimensinya sesuaikan juga dengan persyaratan proyek konstruksi Anda.

  • Sesuaikan dengan lingkungan kerja

Jika pada proyek berada dilingkungan dengan memiliki resiko korosi yang tinggi, pertimbangkan terlebih dahulu untuk penempatan atau memakai plat acer galvanis maupun yang stainless.

  • Kualitas Material

Pada saat memilih plat acer dari produsen terkemuka yang menjamin kualitasnya dan keandalan materialnya.

  • Budget

Sesuaikan pilihan dengan anggaran proyek untuk mencapai efisiensi biaya yang optimal.

Daftar Harga Plat Acer Terbaru

Daftar Harga Plat Acer Terbaru - Hi Steel

Daftar Harga Plat Acer Terbaru – Hi Steel

 

Ukuran

Harga


PLAT ACER 1200 X 2400 X  0.6MM

 


Rp. 241.500

 


PLAT ACER 1200 X 2400 X  0.7MM

 

Rp. 281.700


PLAT ACER 1200 X 2400 X 0.8MM

 

Rp. 322.000


PLAT ACER 1200 X 2400 X 0.9MM

 

Rp. 362.200


PLAT ACER 1200 X 2400 X 1MM

 

Rp. 402.400


PLAT ACER 1200 X 2400 X 1.2MM

 

Rp. 482.900


PLAT ACER 1200 X 2400 X 1.4MM

Rp. 563.400


PLAT ACER 1200 X 2400 X 1.5MM

Rp. 603.700


PLAT ACER 1200 X 2400 X 1.6MM

 

Rp. 643.900


PLAT ACER 1200 X 2400 X 1.8MM

 

Rp. 724.400


PLAT ACER 1200 X 2400 X 2MM

 

Rp. 783.400


PLAT ACER 1200 X 2400 X 2.3MM

 

Rp. 900.900


PLAT ACER 1200 X 2400 X 2.5MM

 

Rp. 979.300


PLAT ACER 1200 X 2400 X 2.8MM

 

Rp. 1.096.800


PLAT ACER 1200 X 2400 X 3MM

 


Rp. 1.175.100

 


PLAT ACER 1200 X 2400 X 3.2MM

 

Rp. 1.253.500


PLAT ACER 1200 X 2400 X 4MM

 

Rp. 1.253.500


PLAT ACER 1200 X 2400 X 5MM

 

Rp. 1.958.600


PLAT ACER 1200 X 2400 X 6MM

 

Rp. 2.350.300


PLAT ACER 1200 X 2400 X 8MM

 


Rp. 3.133.700

 


PLAT ACER 1200 X 2400 X 9MM

 

Rp. 3.525.400


PLAT ACER 1200 X 2400 X 10MM

 

Rp. 3.917.100


PLAT ACER 1200 X 2400 X 12MM


PLAT ACER 1200 X 2400 X 14MM

 

Rp. 4.700.500

Rp. 5.483.900


PLAT ACER 1200 X 2400 X 15MM

 

Rp. 5.875.700


PLAT ACER 1200 X 2400 X 16MM

 

Rp. 6.267.400


PLAT ACER 1200 X 2400 X 18MM

 


Rp. 7.050.800

 


PLAT ACER 1200 X 2400 X 19MM

 

Rp. 7.442.500


PLAT ACER 1200 X 2400 X 20MM

 

Rp. 7.834.200


PLAT ACER 1200 X 2400 X 22MM

 

Rp. 8.617.600


PLAT ACER 1200 X 2400 X 25MM

 


Rp. 9.792.800

 


PLAT ACER 1200 X 2400 X 28MM

 

Rp. 10.967.900


PLAT ACER 1200 X 2400 X 30MM

 

Rp. 11.751.300

Note : Harga dan stok tidak terikat, sewaktu – waktu dapat berubah

Kesimpulan

Dengan memahami daftar harga plat acer terbaru dan menerapkan panduan pemilihan yang tepat, dengan ini Anda dapat memastikan kesuksesan proyek serta dapat mencegah kerugian pada proyek konstruksi Anda. Semoga dengan Anda membaca artikel ini Anda dapat memahami Plat Acer sebelum memilih atau membelinya. Dapat memastikan keberhasilan dan keamanan struktural bangunan yang Anda rencanakan.

Jika Anda ingin membeli Plat Acer dengan barang yang berkualitas dan harga yang terbaik, Anda sudah berada di website yang benar, karena Hi Steel merupakan distributor Plat Acer yang menyediakan berbagai macam ukuran. Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai harga atau spesifikasi plat Acer, Anda langsung bisa klik logo Whatsapp di bawah ini!

Icon Whastapp

Main Menu