Besi Wiremesh merupakan salah satu material konstruksi yang mempunyai peran penting dalam memperkuat struktur pada beton. Yang terbuat dari jaringan logam atau dari anyaman kawat baja dengan bentuk seperti kotak atau persegi panjang. Namun, sebelum Anda memutuskan atau menggunakan besi wiremesh, penting untuk mengetahui daftar harga besi wiremesh terlebih dahulu. Artikel ini akan membahas secara mendalam mengenai daftar harga besi wiremesh terbaru. Yuk simak artikel berikut ini!
Cara Memilih Besi Wiremesh
Pada umumnya jika Anda ingin mendapatkan Besi Wiremesh yang memiliki kualitas yang bagus, tentunya ada beberapa pertimbangan yang harus Anda ketahui. Diantaranya sebagai mengikat perananya yang sangat penting, salah memilih besi wiremesh bisa berdampak besar pada bangunan konstruksi Anda, bahkan hanya berdampak pada kekuatannya namun keamanannya pun akan terancam. Berikut cara memilih besi wiremesh yang bissa membantu Anda dalam memilih atau menemukan pilihan terbaik.
Pililah Ukuran Besi Wiremesh yang tepat
Pada umumnya besi wiremesh biasanya dibedakan dalam beberapa ukuran seperti M4, M5, M6, hingga M12. Meskipun ada beberapa ukuran yang terlihat sama namun ukuran tersebut memiliki kekuatan berbeda – beda. Perbedaan tersebut dapat Anda lihat pada saat digunakan untuk membuat banteng kolom dengan ukuran yang cukup lebar. Oleh karena itu jangan kesampingkan ukuran besi wiremesh karena jika memang membutuhan wiremesh dengan ukuran yang tertentu, kami sarankan sebaiknya Anda jangan turukan standarnya karena jika memang ingin menurunkan standar papad ukurannya, Anda pastikan terlebih untuk tanya ke ahlinya.
Pilihlah Besi Wiremesh Yang Menggunakan Sistem Las Otomatis
Pada umumnya besi wiremesh dibuat dengan sistem las otomatis pilihan terbaik. Anda bisa memeriksanya dari jarak antara kawatnya, dengan mempunyai jarak antara kawat yang sama. Begitu pula dengan penampang lintangnya. Biasanya jika besi wiremesh yang di proses oleh sistem las otomatis ini biasanya juga mempunyai kualitas yang bagus.
Hindari Besi Wiremesh yang dibuat Dengan Sistem Las Manual
Jika ada besi wiremesh dengan sistem las otomatis, tentunya ada juga yang dibuat dengan sistem las manual. Karena besi wiremesh ini biasanya dilihat dari jarak antar kawatnya yang relatif tidak sama dan tidak telihat kurang rapi. Dalam daftar harga besi wiremesh terbaru, besi wiremesh ini memang lebih terjangkau. Tetapi Anda jangan mudah tergiur dengan harga murah. Karena jika susunan besi wiremesh tersebut tidak rapi, Â daya ketahanan beban pada kawatnya pun ikut berkurang.
Daftar Harga Besi Wiremesh Terbaru

Daftar Harga Besi Wiremesh Terbaru – Hi Steel
Wiremesh merupakan bahan material yang memungkinkan tidak terlihat secara langsung dalam pembangunan rumah, Namun dalam dunia konstruksi bangunan, bahan bangunan yang satu ini hampir tidak pernah ketinggalan, karena bahan bangunan yang satu ini mempunyai fungsi yang sangat penting yaitu untuk memperkuat konstruksi pada struktur beton yang akan dipasang, sebelum adukan beton diaplikasikan. Setelah proses tersebut berlanjut, barulah wiremesh terpasang, lalu baru adukan beton dituangkan diatas besi wiremesh tersebut. Besi Wiremesh jugam mempunyai dua jenis yaitu lembaran dan Roll.
Daftar Harga Besi Wiremesh Lembaran

Daftar Harga Besi Wiremesh Lembaran – Hi Steel
Â
Pada umumnya besi wiremesh yang beredar atau di jual di pasaran bisanya dikategorikan menjadi lembaran dan roll. Namun saat ini, bahan bangunan terbagi menjadi 2 yakni Besi Wiremesh Standar SNI atau Besi Wiremesh non SNI. Dari keduanya pastinya Anda sudah dapat menebak karena perbedaan keduanya terletak pada sertifikatnya. Berikut harga besi wiremesh lembaran di Hi Steel :
Ukuran | Harga |
WIREMESH M6 A (5.7) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 404.000 |
WIREMESH M7 A (6.7) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 558.200 |
WIREMESH M8 A (7.7) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 737.300 |
WIREMESH M9 A (8.7) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 941.300 |
WIREMESH M10 A (9.7) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 1.170.000 |
WIREMESH M12 A (11.7) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 1.950.900 |
WIREMESH M5 B (4.5) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 297.000 |
WIREMESH M6 B (5.5) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 359.400 |
WIREMESH M7 B (6.5) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 501.900 |
WIREMESH M8 B (7.5) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 668.300 |
WIREMESH M9 B (8.5) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 858.400 |
WIREMESH M10 B (9.5) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 1.072.300 |
WIREMESH M6 C (5.2) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 321.300 |
WIREMESH M7 C (6.2) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 456.600 |
WIREMESH M8 C (7.2) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 615.900 |
WIREMESH M9 C (8.2) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 798.800 |
WIREMESH M10 C (9.2) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 1.005.600 |
WIREMESH M4 X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 252.300 |
Daftar Harga Besi Wiremesh SNI
Hi Steel juga menyediakan berbagai ukuran besi wiremesh SNI, dengan harga terbaik. Berikut ukuran dan harga Besi Wiremesh SNI :
Ukuran | Harga |
WIREMESH M5 SNI (5.0) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 324.800 |
WIREMESH M6 SNI (6.0) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 467.700 |
WIREMESH M7 SNI (7.0) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 636.600 |
WIREMESH M8 SNI (8.0) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 831.400 |
WIREMESH M9 SNI (9.0) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 1.052.300 |
WIREMESH M10 SNI (10.0) X 2.1 M X 5.4 M | Rp. 1.299.100 |
Daftar Harga Besi Wiremesh Roll

Daftar Harga Besi Wiremesh Roll – Hi Steel
Â
Selain menjual secara lembaran, besi wiremash juga dijual dalam satuan roll. Karena dijual dengan jumlah yang lebih besar, harga per roll nya tentunya lebih tinggi dibandingkan dengan harga per lembarnya. Namun jika dihitung secara lembaran, harga wiremesh roll sebenernya relative lebih rendah, karena jika anda ingin membeli atau membutuhkan besi wiremesh dengan jumlah yang cukup besar, kami sarankan sebaiknya pertimbangkan terlebih dahulu untuk membeli besi wiremah ini, karena harganya yang relatif lebih tinggi. Berikut Besi Wiremesh roll yang tersedia di Hi Steel :
Ukuran | Harga |
WIREMESH ROLL M4 X 2.1 M X 54 M | Rp. 2.523.000 |
WIREMESH ROLL M5 B (4.5) X 2.1 M X 54 M | Rp. 2.970.400 |
WIREMESH ROLL M6 B (5.5) X 2.1 M X 54 M | Rp. 3.594.300 |
Kesimpulan
Dengan Anda membaca artikel ini, dapat memahami harga serta cara memilih besi wiremesh yang cocok untuk konstruksi bangunan Anda. Selalu pertimbangkan terlebih dahulu untuk kebutuhan proyek, standar kualitas, dan tentu saja, budget yang tersedia.
Dapatkan Besi Wiremesh dengan harga terbaik hanya di Hi Steel, karena Hi Steel merupakan distributor besi wiremesh yang menyediakan berbagai macam ukuran. Klik logo whatsapp untuk menghubungkan ke Admin Sales kami di sebelah kiri, pojok bawah sekarang juga!